Saturday, January 28, 2017

Instalasi Monitorix di debian 8.6 server


Assalammualaikum wr. wb.
kali ini sayaa akan membagikan tutorial cara penginstallan monitorix di debian 8.6 server.

A. Latar Belakang
    Untuk mempermudah melihat keadaan atau situasi server saat ini dengan menggunakan monitorix.

B. Maksud dan Tujuan
     Maksud da tujuan installasi monitorix ini agar mempermudah untuk melakukan pengecekan keadaan server.

C. Pengertian
    Monitorix adalah alat monitoring sistem open source , ringan gratis yang dirancang untuk memantau layanan dan sumber daya sistem sebanyak mungkin. Ini telah diciptakan untuk digunakan di bawah produksi server Linux / UNIX, namun karena kesederhanaan dan ukuran kecil dapat digunakan pada perangkat embedded juga.

D. Alat dan Bahan 
  • Laptop
  • Server yang sudah terinstall ssh
  • Koneksi internet 
  • Files Monitorix
E. Waktu Pelaksanaan
     Waktu yang saya perlukan untuk melakukan installasi monitorix ini memerlukan waktu 32 menit.

F. Tahap Pelaksanaan
  1. Pertama-tama kita awali dengan ucapan bismillahirohmannirohim terlebih dahulu, lalu kita buka terminal dengan perintah Ctrl+Alt+T, setelah itu masukan superuser dan password kalian setelah itu masuk kan ssh server kalian.
    contoh: ssh pelitanindy@192.168.75.3 ,lalu masukan lagi superuser dan password server kalian
    masukkan superuser leptop kalian dan superuser server kalian
  2. Setelah masuk ke superuser server kalian, kalian pindah directory ke "/var/www/html" dengan cara
    # cd /var/www/html
    cd /var/www/html
  3. Dan sekarang kalian cek koneksi internet kalian dengan cara ping google
    # ping google.com
    ping google.com
  4. Jika sudah terkoneksi internet langkah selanjutnya mendownload file monitorixnya dengan cara
    # wget http://www.monitorix.org/monitorix_3.9.0-izzy1_all.deb
    wget http://www.monitorix.org/monitorix_3.9.0-izzy1_all.deb
  5. Jika telah selesai mendownload maka akan keluar tulisan seperti gambar dibawah ini
    Succes download monitorix.
  6. Jika kalian telah berhasil mendownload monitorix, langkah selanjutnya adalah melakukan persayaratan sebelum install monitorix

    # apt-get install rrdtool perl libwww-perl libmailtools-perl libmime-lite-perl librrds-perl
    apt-get install rrdtool perl libwww-perl libmailtools-perl libmime-lite-perl librrds-perl, jika keluar tulisan Do you want to continue? [Y/n]. langsung enter saja, kenapa? karna jika y nya itu besar berarti kita sudah otomatis the following package

    dan jika keluar tulisan Install these package without verification? [y/N]. bru kalian masukan tulisan y untuk melanjutkan.
     # apt-get install libdbi-perl libxml-simple-perl libhttp-server-simple-perl libconfig-general-perl
    apt-get install libdbi-perl libxml-simple-perl libhttp-server-simple-perl libconfig-general-perl, jika keluar tulisan Do you want to continue? [Y/n]. langsung enter saja, kenapa? karna jika y nya itu besar berarti kita sudah otomatis the following package.
    # apt-get install libio-socket-ssl-perl
    apt-get install libio-socket-ssl-perl

  7. Jika persyaratannya sudah terinstall tanpa error selanjutnya kita akan melakukan installasi file monitorix yang telah kita download tadi dengan cara
    # dpkg -i monitorix_3.9.0-izzy1_all.deb 
    dpkg -i monitorix_3.9.0-izzy1_all.deb
    Jika sudah ada tulisan [ ok ] berarti installasi monitorix telah berhasil
  8. jika sudah selesai maka cek di browser dengan alamat url
    http://IP SERVER:8080/monitorix
    Contoh:
    http://192.168.75.3:8080/monitorix
    http://192.168.75.3:8080/monitorix
  9. Ini adalah tampilan awal pada monitorix, tinggal kalian pilih ok maka kalian akan masuk ke dalam isi monitorix
    tampilan awal,pilih oke untuk masuk kedalamnya
     Tampilan dalam monitorix
    Tampilan dalamnya
G. Kesimpulan
    Dari kesimpulan diatas kita bisa dengan mudah untuk mengecek keadaan server kita walaupun kita sedang pergi jauh tanpa kita harus datang atau mendekati server kita.

Referensi

Related Posts

Instalasi Monitorix di debian 8.6 server
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Like the post above? Please subscribe to the latest posts directly via email.