Assalammualaikum wr. wb.
kali ini saya akan sedikit memperkenalkan tentang SubDomain sebelum kita mencoba memasangnya di server kita.
A. PENGERTIAN
Subdomain adalah bagian dari sebuah nama domain induk. Subdomain umumnya mengacu ke suatu alamat fisik di sebuah situs contohnya: wikipedia.org merupakan sebuah domain induk.
B. LATAR BELAKANG
Mengapa saya membagikan ini karna sebelum saya melakukan konfigurasi SubDomain setidaknya saya tau apa itu subDomain.
C. MAKSUD DAN TUJUAN
Untuk mengetahui sedikit lebih banyak tentang SubDomain.
D. MATERI
Subdomain adalah bagian dari sebuah nama domain induk. Subdomain umumnya mengacu ke suatu alamat fisik di sebuah situs contohnya: wikipedia.org merupakan sebuah domain induk.
Sedangkan nama domain itu sendiri adalah nama unik yang diberikan untuk mengidentifikasi nama server komputer seperti web server atau email server di jaringan komputer ataupun internet.
Nama domain berfungsi untuk mempermudah pengguna di internet pada saat melakukan akses ke server, selain juga dipakai untuk mengingat nama server yang dikunjungi tanpa harus mengenal deretan angka yang rumit yang dikenal sebagai alamat IP. Nama domain ini juga dikenal sebagai sebuah kesatuan dari sebuah situs web seperti contohnya "wikipedia.org". Nama domain kadang-kadang disebut pula dengan istilah URL, atau alamat website.
E. KESIMPULAN
Dengan membagikan ini kita dapat mengerti tentang apa itu SubDomain.
REFERENSI
Pengenalan SubDomain
4/
5
Oleh
Hai